PERMAINAN ULAR TANGGA BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN UNITY

Novanda, Bayhakky (2017) PERMAINAN ULAR TANGGA BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN UNITY. Sarjana thesis, Sekolah Tinggi Informatika dan Komputer Indonesia (STIKI) Malang.

[img] Text
05 ABSTRAK.docx

Download (16kB)
[img] Text
13 BAB I.doc

Download (82kB)
[img] Text
17 BAB V.doc

Download (31kB)
Official URL: http://stiki.ac.id

Abstract

Kata Kunci : Ular Tangga, Leisure Game, Fun Game, Board Game, Game Engine, Game Mobile, Unity 3D, Android. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan game ular tangga sebagai permainan yang diminati kembali. Diharapkan game yang memiliki genre leisure game/fun game ini mampu mengajak anak-anak berusia 6-12 tahun kembali bermain ular tangga yang berkurang peminatnya. Game ini termasuk permainan kuno/ketinggalan zaman, tapi dengan adanya permbaharuan desain game yang lebih sederhana dan mudah dipahami, serta penambahan aturan main pada game, membuat game “Snake Ladder” seperti hidup kembali dan diharapkan menjadi game yang disukai oleh anak-anak. Lebih dari itu, fitur yang terdapat pada game ular tangga “Snake Ladder” ini yaitu, multiplayer offline diharapkan memberikan nilai tambah dalam proses bermain anak-anak dan berdampak positif pada anak. Keunggulan fitur multiplayer offline yakni game offline juga memiliki dampak positif, yaitu dapat menghemat pengeluaran karena game offline tidak memerlukan biaya yang begitu banyak. Salah satu daya tarik game offline yaitu adalah serunya berinteraksi langsung dengan pemain secara nyata, selain itu game offline juga menghindari adanya dampak negatif pemain yang terlalu sibuk dengan gadget yang dimiliki oleh setiap pemain itu sendiri, sehingga mengakibatkan kurang bersosialisasi dengan teman bermain atau anti sosial. Game offline juga lebih memiliki story board serta sebuah cerita yang lebih menarik dari game online dan juga memiliki grafis yang lebih baik.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Game > Educative Game
Divisions: Engineering Sciences
Depositing User: Unnamed user with username editor_perpustakaan
Date Deposited: 01 Apr 2019 02:28
Last Modified: 14 Oct 2024 03:07
URI: http://repository.stiki.ac.id/id/eprint/249

Actions (login required)

View Item View Item