PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI PADA PT.MAVENS MITRA PERKASA

Lendy Yusril, Iisya Aflaha (2024) PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI PADA PT.MAVENS MITRA PERKASA. Sarjana thesis, STIKI MALANG.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (96kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (167kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (194kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (251kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (621kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (69kB)
Official URL: https://stiki.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan perencanaan strategis SI/TI yang dapat membantu PT. Mavens Mitra Perkasa mengatasi permasalahan yang dihadapi dan mencapai tujuannya. PT. Mavens Mitra Perkasa adalah perusahaan yang bergerak di bidang jasa Konsultan IT dan Event Organizer. Saat ini, perusahaan masih menggunakan beberapa sistem informasi yang terpisah-pisah dan tidak terintegrasi dengan baik. Hal ini mengakibatkan duplikasi data, kelemahan dalam koordinasi antar unit bisnis. Penelitian ini akan menggunakan metode Ward and Peppard yang belum pernah digunakan di PT. Mavens Mitra Perkasa. Metode ini memungkinkan peneliti untuk menganalisis lingkungan bisnis dan SI/TI secara internal dan eksternal, sehingga menghasilkan perencanaan strategis yang lebih komprehensif dan tepat sasaran. Penelitian ini diharapkan dapat menghasilkan, peningkatan efisiensi dan efektivitas operasional perusahaan, peningkatan layanan pelanggan, penguatan keunggulan kompetitif perusahaan, minimalisasi risiko yang terkait dengan SI/TI, peningkatan komunikasi dan kolaborasi antar karyawan, departemen, dan mitra, solusi untuk mengatasi permasalahan yang dihadapi PT. Mavens Mitra Perkasa, bantuan bagi PT. Mavens Mitra Perkasa dalam mencapai tujuannya dan kontribusi ilmiah dalam bidang perencanaan strategis SI/TI.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Information system > Data management systems
Depositing User: Unnamed user with username editor_perpustakaan
Date Deposited: 15 Aug 2024 04:05
Last Modified: 15 Aug 2024 04:05
URI: http://repository.stiki.ac.id/id/eprint/2242

Actions (login required)

View Item View Item