PERANCANGAN GAME BERBASIS VIRTUAL REALITY BERGENRE CASUAL “COVID HUNTER VIRTUAL REALITY“

MUKHYIDDIN, . (2021) PERANCANGAN GAME BERBASIS VIRTUAL REALITY BERGENRE CASUAL “COVID HUNTER VIRTUAL REALITY“. Sarjana thesis, Sekolah Tinggi Informatika & Komputer Indonesia.

[img] Text
161111055.pdf

Download (14MB)
[img] Text
ABSTRAK.docx

Download (33kB)
[img] Text
BAB I.docx

Download (69kB)
[img] Text
BAB II.docx

Download (127kB)
[img] Text
BAB III.docx

Download (4MB)
[img] Text
BAB IV.docx
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text
BAB V.docx

Download (34kB)
Official URL: https://stiki.ac.id

Abstract

Game adalah permainan dengan bantuan teknologi, dengan kata lain game merupakan sebuah permainan yang diprogram terhadap suatu perangkat dan dapat dioperasikan baik secara offline maupun secara online. Virtual reality adalah teknologi yang membuat pengguna dapat berinteraksi dengan suatu lingkungan 3D yang disimulasikan oleh komputer. Penelitian ini bertujuan untuk membuat media hiburan game bergenre First Person Shooter (FPS) dengan menggunakan sudut pandang orang pertama untuk membidik musuh. Metode penelitian yang digunakan dalam laporan ini terbagi dari beberapa tahap yaitu tahap pengumpulan data, tahap perancangan game, tahap pembuatan game, tahap uji coba serta tahap penerapan dan perbaikan. Serta dapat ditarik kesimpulan bahwa telah berhasil dibuat game “Covid Hunter Virtual Reality” genre casual yang terbagi dalam 4 stage yang berbeda.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Game > Educative Game
Divisions: Engineering Sciences
Depositing User: Unnamed user with username editor_perpustakaan
Date Deposited: 01 Jul 2024 07:48
Last Modified: 01 Jul 2024 07:48
URI: http://repository.stiki.ac.id/id/eprint/2146

Actions (login required)

View Item View Item